Sabtu, 07 September 2013

Sudahkah Kalian Menerimaku?

Astaghfirullah moment itu masih teringat di benakku. Harusnya aku sudah bisa menerimanya, tapi tidak kali ini yang masih saja terbayang. Maafkan aku yang masih belum bisa bersabar atas sebuah kritikan.

Selasa, 03 September 2013

ANAKKU INSPIRASIKU

Syukur luar biasa ketika aku mampu melewati hari-hari dengan kelas baru dan tentunya anak-anak baru. Tak terbayar dengan apapun pelajaran yang didapat ketika bersama mereka. Andai kisah ini lebih cepat aku terima, mungkin kisah buruk hidupku, tak terjadi padaku.

Kamis, 29 Agustus 2013

Aku Tak Sabar?

Lama tak ku dengar kritikan itu. Sangat tak terlihat sebuah masukkan untukku yang masih selalu dalam perbaikan. Justru sebuah kata-kata yang mematikan.

Jumat, 14 Juni 2013

UNTUKUMU AYAH BUNDAKU

Ayah bunda, ini jeritanku
Jeritan yang mungkin selama ini tidak pernah ayah bunda tau
Taukah ayah bunda?

Sabtu, 08 Juni 2013

YANG TERLEWATKAN

Aku yang terlalu cemen ataukah keyakinanku terhadap takdir terlalu tinggi? Sehingga kisah yang terlewatkan seperti lagi Sheila On 7 selalu terjadi?

Perjalanan Panjang


Perjalanan panjang hingga aku akhirnya benar-benar di dunia nyata. Ketika semua terlihat asli di hadapan mataku sendiri. Celoteh anak tanpa tekanan yang terlihat termanjakan, tapi bukan manja. Sebuah sentuhan kasih sayang tanpa pamrih pun diberikan dari para edukator. Semua pemandangan itu aku melihatnya.

Jumat, 17 Mei 2013

ULAH SI BAYU = ISTIMEWA

Cerita ini dibuat disela pikiranku yang lagi serius dan tegang mikirin yang saya bingungkan. Dan saya juga bingung, saya ini ngebingungin apa, pasti kalimat ini bikin kalian bingung juga kan?

AKU MENYINGGUNGMU


Tak ayal banyak dari manusia mendambakan pengormatan, begitu juga aku. Bahkan akan aku lakukan dengan menghalalkan berbagai cara. Itu bukanlah hal yang susah bagiku. Ketika aku mesti mencapai sebauh target yang hanya aku sendiri yang bisa menentukan pencapaian itu.

Jumat, 29 Maret 2013

INSPIRASI SI RENTA

Sesosok renta yang sudah lama ku kenal karena ketaatnnya menjalankan sholat berjamaah di mushola kecil tempat kami biasa menuntut ilmu. Dia hidup sendiri, istri dan anaknya menjadi korban gempa Bantul pada tahun 2006 kala itu. Benar-benar sebatang kara dalam usia yang renta, dimana orang tua yang lain di usia itu adalah masa-masa dimanjakan oleh anak-anaknya karena masa puber kedua. Tapi tidak dengan dia.

Minggu, 10 Maret 2013

AKU ADALAH KE-11

Tak terasa setelah sekian lama tak hadir dalam karya kecilku ini, jika ada mungkin hanya sebatas mempertahankan eksistensi. Tapi tidak kali ini yang benar-benar menyempatkan diri disela kesibukan memperbaiki diri di wilayah orang yang sarat dengan keramahan (Read: Bantul, DIY) aku mencoba kembali menjatuhkan diri pada kebiasaan lama untuk berkarya. Mungkin terlihat simple, tapi setidaknya apa yang aku pikirkan saat ini bisa tercurahkan pada blogku ini.

Kamis, 07 Februari 2013

Idul Adha Kusuka

Saat ini hari selasa tanggal 23 Oktober 2012. Sementara untuk tanggal Hijriyah #Loading tanggal 7 Dzulhijjah 1433 H. Tinggal 2 hari lagi akan ada moment inspiratif terkait dengan pengorbanan dan kesetiaan terhadap Tuhan. Patut ditiru kita semua untuk saat ini. Hayoooo siapa yg belum siap2 untuk potong hewan? Bisa sapi, kambing or ayam, ato apa aja yg penting halal. Dan buat kalian yg ngerasa gemuk, 2 hari kedepan mesti jaga2 diri ya? Jangan sampai kolesterol naik, heheheheh berkaca pada diri sendiri.
Sudah dulu ya? Cuma ngingetin kalo 2 hari lagi kita Idul Adha, besok puasa sunnah 2 hari ya? Semangat. Makasih

ANTI PAMER CANTIK

Banggakah kau ketika menampakkan kecantikanmu untuk kita?
Rugi di kamu donk, sadar gak sih?
Jujur aku suka, tapi merugikan aku juga,
Mungkin lebih baik saling menjaga saja lah ya?
Kamu aman aku juga iya,

Jadi tampakkan jelekmu dihadapanku,
Wajah sejelek-jeleknya bila perlu,
Karena bukan cantik wajahmu prioritasku,
Yang lain mungkin mendambamu dengan cantikmu,
Tapi tidak buat aku,
Mengerti????
aku tunggu responmu,

#AntiPamerCantik